Google adsense ladang basah bagi pecinta blogger

oleh -1,235 views
oleh

Google adsense ladang basah bagi pecinta blogger, purjianto.web.id – Sobat blogger sangatta, tentu kalian sering mendengar bahkan sudah berkali-kali mendaftarkan blog kalian ke google adsense bukan. Kali ini saya akan membahas tentang Google adsense ladang basah bagi pecinta blogger.

Setelah pada postingan sebelumnya saya membahas tentang dukungan terhadap Goa Karst Sangkulirang untuk menjadi pemenang di ajang bergengsi API 2017.

Untuk mendaftar ke google adsense itu terbilang susah-susah mudah, karena butuh keuletan dan kerja keras agar blog atau website bisa di terima menjadi publisher adsense.

Google adsense ladang basah

Google adsense ladang basah

Banyak blogger yang mendapatkan dollar dari adsense, walaupun sebagian yang sudah di terima masih kurang mempromosikan hasil tulisannya di blog atau website mereka atau juga trik SEO nya masih kurang.

BACA :  Cara Memasang 2 iklan di Dalam Postingan Artikel Blog

Bagaimana cara menjadikan google adsense Google adsense ladang basah bagi pecinta blogger ?

  • Sebelum membuat blog tentukan dahulu topik yang akan kalian sajikan diblog kalian
  • Cari tahu apa yang sering dicari pengunjung di internet
  • Sajikan berita dengan cara yang menarik
  • Jika blog kalian tentang dunia pendidikan, cari terus artikel terbaru tentang dunia pendidikan
  • Jika mengambil tema tentang artis, update terus berita seputar artis

Untuk mengetahui trending topik terbaru silahkan buka (trends.google.com) kemudian lihat sidebar kiri ada submenu Google Trends klik pada pilihan tersebut, disitu ada beberapa pilihan seperti, penelusuran trending dan paling populer, dan ganti pencarian ke negara indonesia seperti gambar dibawah ini.

Google adsense ladang basah bagi pecinta blogger 1
Google adsense ladang basah bagi pecinta blogger 2
Google adsense ladang basah bagi pecinta blogger 3

Dengan mengupdate berita terus menerus dan memiliki sedikitnya 1000 karakter perpostingan, maka blog kalian akan cepat terindex oleh google, tapi jangan iri dengan website berita yang artikelnya sedikit tapi selalu menjadi urutan nomor satu, sebelumnya website tersebut sudah familiar dimata atau telinga pengunjung, seperti website koran atau website televisi.

BACA :  Tips menjadi blogger

Mereka memiliki pakar tersendiri dalam bidang IT dan berita mereka selalu update. Untuk meningkatkan semangat kalian yang bekerja sendiri menghadapi website ya tentu harus sabar dan legowo.

Dengan terus mengupdate blog kalian, lama kelamaan kalian akan mendapatkan hadiah dari google berupa blog kalian cepat terindex oleh google. Dengan begitu perlahan-lahan blog atau website kalian akan mendapatkan dollar sedikit demi sedikit.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *